Customer Gathering & Komunitas Suzuki Satria Malang 2015

Sabtu, 3 Oktober 2015 Suzuki Malang punya gawe dalam rangka menumbuh kembangkan kembali loyalitas konsumen dan pencinta Suzuki terutama Suzuki Satria F150 di Wilayah Kota Malang.

image

Customer Gathering dan Komunitas Suzuki Satria 2015 menjadi tema utama diadakannya event didepan pelataran Dealer Suzuki Malang di Jl Jaksa Agung Suprapto 38 Malang.

Dengan mengundang kembali, mengingatkan kembali semua konsumen setia Suzuki untuk mendapatkan fasilitas kemudahan dalam rencananya meminang lagi kendaraan Suzuki khusunya Suzuki Satria F150.

image

Acara mengalir padat sejak pukul 18:00WIB hingga hampir tengah malam, ada testride Suzuki Satria F150, Check Up Gratis Sepeda Motor semua Merk, Games, Sexy Dancer, Freestyle, dan Live Music Elektone memanjakan seluruh undangan yang hadir dalam hal ini konsumen setia Suzuki dan Komunitas Suzuki Satria se-Kota Malang.

image

Kemasan acara yang simpel, dengan biaya murah, sekali jalan mencapai dua tujuan yakni untuk menambah pundi penjualan dan menumbuh kembangkan loyalitas Komunitas Suzuki Satria F150 layak dijadikan contoh untuk Dealer Suzuki lainnya.

image

Bahkan kemudahan meminang Suzuki Satria F150 mendapatkan respon yang luar biasa dari konsumen setia suzuki karena hanya dengan uang muka 1,8 juta untuk proses kredit sudah bisa membawa pulang Suzuki Satria F150 yang mempunyai harta On The Road 20jutaan di Wilayah Kota Malang.

image

Perhatian terhadap konsumen setia Suzuki dan Komunitas Suzuki Satria F150 akan memberikan cerita dan kesan tersendiri bagi yang mengalaminya.

Semoga mendapatkan hasil baik buat Suzuki, terutama konsumen setianya dan Komunitas Suzuki lainnya juga.

image

Hanya dari permukaan, monggo yang ingin memaki dan sukahati sila isi komentarnya.

All pic by wOne HSMG

contact me:

Follow @sugimasihada
Like FB Sugi Masih Ada
Email sugimasihada@ymail.com

Iklan

17 tanggapan untuk “Customer Gathering & Komunitas Suzuki Satria Malang 2015

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s