Berhadiah Suzuki Burgman 200, Yuk Ikutan Suzuki Finance Photo Contest

Suzuki Finance Indonesia (SFI) sebagai lembaga pembiayaan resmi Sepeda Motor Suzuki mengadakan sebuah event yang layak untuk diikuti pagi pecinta fotografi dan atau penggemar foto selfie.

image

Adalah Suzuki Finance Photo Contest sudah mulai digulirkan sejak awal Januari 2015 dan akan berakhir pada April 2015 nanti.

Tema foto with Suzuki Address.

Tak tanggung tanggung Hadiah Grand Prize Suzuki Burgman 200 dan  
           ·         Juara 1       : Satria FU150
           ·         Juara 2       : Suzuki Address Fi
           ·         Juara 3       : Suzuki Nex

Ikutan yuuk, caranya cukup mudah sekali.
image

  1. Like Fan Page sugimasihada Suzuki Finance Indonesia di Facebook.

  2. Foto selfie atau rame rame bersama teman dekatmu atau orang yang kamu sayangi bersama Suzuki Address 100cc Fi.

  3. Upload foto yang kamu anggap paling menarik secara ekspresi dan kreatifitas beserta komentar dengan diawali #umum(spasi)isi komentar.

  4. Ajak seluruh temanmu didalam Facebook untuk Like foto kamu, karena jumlah Like akan termasuk didalam penilaian.

  5. Semua bentuk kamera diperbolehkan tanpa ada editing, semua foto yang diupload menjadi Hak Suzuki Finance Indonesia selaku pelaksana dan boleh digunakan sebagai material promosi.

image

Kira kira foto blogger diatas Suzuki Address 110cc Fi layak ndak ya diikut sertakan, atau yang dibawah ini ?

image

Semoga bermanfaat, monggo yang ingin memaki dan sukahati sila isi komentarnya.

Posted from sugimasihada.com WordPress for Android

Follow @sugimasihada
Like Face Book Sugi Masih Ada
Email sugimasihada@ymail.com

Iklan

7 tanggapan untuk “Berhadiah Suzuki Burgman 200, Yuk Ikutan Suzuki Finance Photo Contest

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s